VISI : Desa Jambu yang terus membangun menuju perubahan Ekonomi, Kesehatan, Kesejahteraan dan Infrastruktur yang lebih baik -- jangan di klik...

Artikel

PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DESA JAMBU

25 September 2023 08:46:16  Administrator  422 Kali Dibaca  Berita Lokal

Petinggi beserta Perangkat Desa Jambu telah melakukan kegiatan peningkatan kapasitas di Desa Pabelan Kecamatan Mungkid Kabupaten Magelang, Sabtu 23 September 2023. 

Dalam kegiatan ini Pemdes Jambu mengundang Direktur BUMDesa Gerbang Wisata Desa Pabelan sebagai narasumber untuk berbagi informasi dan tips dalam upaya peningkatan kapasitas BUMDesa Giri Samudra Jambu. Selain petinggi dan perangkat, BPD Jambu dan direktur BUMDesa Giri Samudra Jambu juga hadir dalam kegiatan ini.

Dalam sambutannya, Mas Luluk sebagai narasumber bercerita jika pendirian BUMDesa Gerbang Wisata karenakan adanya peluang usaha yang dilihat dari letak geografis Desa Pabelan yang menjadi gerbang masuk wisatawan yang akan berkunjung ke Candi Borobudur. Salah satu unit usaha dari BUMDesa Gerbang Wisata yang berjalan dengan baik adalah wisata kuliner tradisonal yang memanfaatkan tanah kas desa untuk dijadikan pemancingan. Dengan wisatawan yang banyak berkunjung ke Candi Borobudur tentunya kuliner menjadi destinasi utama bagi wisatawan untuk dikunjungi. Unit usaha ini menjadi andalan untuk peningkatan APBDes Desa Pabelan.

Peluang usaha dengan memanfaatkan kondisi geografis dan kultur budaya yang sudah berjalan bisa diadopsi oleh BUMDesa Giri Samudra untuk peningkatan kegiatan dan unit usaha baru dalam upaya peningkatan APBDes. Tentunya melihat peluang usaha harus disesuaikan dengan kondisi dan kultur budaya yang sudah berjalan di wilayah Desa Jambu. Jika ingin membuat terobosan atau inovasi usaha baru, harus didukung sepenuhnya oleh Pemdes dan masyarakat.

Diharapkan setelah melukan kegiatan peningkatan kapasitas, petinggi beserta perangkat dan khususnya pengurus BUMDesa Jambu bisa mengambil ide-ide baru yang inovatif untuk meningkatkan kemajuan Desa Jambu.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Peta Desa

 Aparatur Desa

Back Next

 Statistik

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:174
    Kemarin:438
    Total Pengunjung:198.241
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.156
    Browser:Mozilla 5.0

 Arsip Artikel

26 Agustus 2016 | 3.906 Kali
Sejarah Desa Jambu
07 November 2014 | 1.910 Kali
Pemerintahan Desa
24 Agustus 2016 | 1.817 Kali
Struktur Organisasi dan Tugas
02 Januari 2023 | 1.735 Kali
Visi dan Misi
29 Juli 2013 | 1.714 Kali
Profil Desa
24 Agustus 2016 | 1.604 Kali
Data Desa
13 November 2019 | 1.557 Kali
VISITASI KOMISI INFORMASI PUBLIK PROVINSI JAWA TENGAH KE DESA JAMBU
03 Januari 2022 | 630 Kali
KARANG TARUNA
10 Februari 2021 | 461 Kali
RAPAT KHUSUS PAJAK PBB TAHUN 2021
12 Agustus 2023 | 298 Kali
DESK PELAYANAN PPID DESA JAMBU
15 Maret 2021 | 435 Kali
PRIORITAS PENGUNAAN DANA DESA
02 Januari 2023 | 367 Kali
APBDES PERUBAHAN 2022
01 Februari 2023 | 297 Kali
PENILAIAN LOMBA DESA TINGKAT KECAMATAN MLONGGO
12 November 2021 | 1.037 Kali
INSTRUMENT PENILAIAN LOMBA GERMAS

 Fanpages Desa Jambu